Blogger templates

header ads

Cara Membuat Hotspot di Laptop Windows

Laptop Windows bisa kamu ubah menjadi hotspot. Cara membuat hotspot di laptop juga tidak begitu sulit. Katakanlah laptop kamu terhubung dengan internet, lalu kamu ingin menjadikannya sebagai hotspot agar perangkat lain (laptop, tablet, smartphone, dsb) bisa terhubung ke internet juga — hal ini sangat bisa untuk dilakukan.
                              Sumber : tekno.rdh.asia
Bagi kamu yang pengen tahu bagaimana melakukannya, berikut ini adalah cara membuat hotspot di laptop Windows:
1. Klik kanan pada icon wifi di taskbar
2. Pilih "Open Network and Sharing Center"

3. Pilih "Set up a new connection or network"

4. Pilih "Set up a wireless ad hoc network"

5. Silahkan masukan Nama Jaringan dan Password

6. Dan nikmati hotspot pribadi melalui Laptop kalian.


Posting Komentar

0 Komentar